BLORA, Radar Bojonegoro – Stunting menjadi perhatian serius Pemkab Blora. Itu karena angka stunting 2022 lalu mengalami kenaikan 4,3 persen dari tahun sebelumnya. Bupati Arief Rohman mengajak semua pihak berperan serta mencegah terjadinya stunting.