LAMONGAN, Radar Lamongan - Sejumlah pebisnis melirik pusat kota untuk mendirikan stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU). Pantauan wartawan koran ini, sejumlah lahan di pinggir jalan protokol tampak disiapkan. Diantaranya di jalan Kombespol M Duryat Lamongan dan jalan Veteran Lamongan. Namun, pihak Pertamina memastikan pembangunan SPBU di Lamongan belum ada yang beres, sebab masih dalam proses pengurusan izin.
LAMONGAN, Radar Lamongan - Pembelian BBM jenis Pertalite serta solar bakal dibatasi. Hanya beberapa kendaraan tertentu yang dapat membeli BBM tersebut.
LAMONGAN, Radar Lamongan - Bulan ini beragam gejolak bahan bakar minyak (BBM) mewarnai. Mulai kelangkaan solar, hingga kenaikan pertamax menjadi Rp 12.500. Selain itu, distribusi bahan bakar minyak (BBM) di Lamongan tersendat, karena amblesnya Jembatan Ngaglik 1 di ruas jalan nasional Lamongan – Surabaya.
LAMONGAN, Radar Lamongan - Pemerintah resmi menaikkan harga pertamax dari Rp 9 ribu per liter menjadi Rp 12.500 per liter mulai kemarin (1/4). Pihak SPBU memperkirakan peminat BBM RON 92 mayorias lebih melirik pertalite, yang harganya masih stabil Rp 7.650 per liter. Namun, pihak SPBU belum merinci besaran penurunan permintaan pertamax, karena kenaikan baru terjadi.
BOJONEGORO, Radar Bojonegoro - Pemerintah pusat resmi menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM) pertamax menjadi Rp 12.500 per liter. Kenaikan drastis sebelumnya kisaran Rp 9.000. Hal itu belum berdampak signifikan bagi pembeli pertamax beralih ke pertalite.
LAMONGAN, Radar Lamongan - Penjualan bahan bakar minyak (BBM) jenis pertamax turbo, pertamina dex, dan dexlite masih lesu. Apalagi awal bulan ini, harga ketiga jenis BBM ini mengalami kenaikan harga cukup signifikan.