PONOROGO, Radar Bojonegoro - Tingkatkan dukungan dalam mendorong produktivitas pangan khususnya jagung, PT Pupuk Kalimantan Timur (Pupuk Kaltim) turut mengambil peran mensukseskan program 'Ponorogo Mandiri Benih' yang digagas Pemerintah Kabupaten Ponorogo Jawa Timur. Kegiatan ini ditandai panen raya dan prosesi cabut bunga jantan jagung, di lahan Kodim 0802 Ponorogo, Rabu (14/9/2022).