PERCERAIAN menjadi masalah yang sering ditangani Vesti Dwi Cahyaningrum. Sebab, selain aktif sebagai dosen, Vesti juga bekerja sama dengan Badan Kepegawaian, Pendidikan, dan Pelatih (BKPP) Bojonegoro untuk menanggulangi perceraian apatur sipil negara (ASN).