KEMBANGBAHU, Radar Lamongan – Gara – gara tak pulang, hubungan pasangan suami istri Am, 40, dan Ym, 39, asal Kecamatan Kembangbahu memanas. Tamparan sang istri dibalas sang suami dengan pukulan.
BOJONEGORO, Radar Bojonegoro - Hidung seorang bocah 14 tahun berdarah akibat dibogem seorang kakek berusia 60 tahun. Akibatnya kakek berinisial A itu pun diringkus Satreskrim Polres Bojonegoro dan ditetapkan tersangka.
SUKODADI, Radar Lamongan – Budi Susilo, 37, asal Desa Porodeso, Kecamatan Sekaran, babak belur dibogem warga. Gara – garanya, dia tepergok mencuri handphone di Desa Sukolilo, Kecamatan Sukodadi kemarin siang (23/8).