BOJONEGORO, Radar Bojonegoro - Masuk semester genap tahun ajaran 2022/2023, siswa-siswi kelas IX SMP mulai mempersiapkan jenjang selanjutnya. Banyak dari siswa tertarik sekolah menengah kejuruan (SMK), khususnya kompetensi keahlian jurusan IT atau teknologi informasi.